Kalau berhasil menerangi jalanan dengan pohon, apa langkah selanjutnya? Mungkin layak dipikirkan, apa yang diperlukan sebuah kota untuk bisa berfungsi dengan baik? DW meninjau beberapa hal yang harus dibenahi sejalan dengan terjadinya booming di perkotaan.