1. Buka konten
  2. Buka menu utama
  3. Buka situs DW lainnya

NATO Gempur Posisi Ekstrimis Afghanistan

26 Oktober 2006
https://p.dw.com/p/CLG2

KABUL: Pasukan pelindung perdamaian internasional di Afghanistan ISAF yang berada di bawah komando NATO, menewaskan sedikitnya 38 tersangka ekstrimis di kawasan Shari dan Pandswadji di Provinsi Kandahar di selatan Afgfhanistan. Demikian laporan jurubicara NATO. Sementara itu, NATO tidak bersedia menanggapi laporan kantor berita Afghanistan Padjhwok mengenai tewasnya 90 orang penduduk sipil akibat serangan udara ISAF di kawasan Padjwayi.